BANGKITKAN PEMBERDAYAAN EKONOMI UMKM RUMAHAN, DWP DINAS PMD KABUPATEN LAMONGAN GELAR BAZAR RAMADHAN

Berita 01 April 2025

BANGKITKAN PEMBERDAYAAN EKONOMI UMKM RUMAHAN, DWP DINAS PMD KABUPATEN LAMONGAN GELAR BAZAR RAMADHAN
LAMONGAN – Dharma Wanita Pesatuan (DWP) diajak untuk ikut membangkitkan perekonomian anggotanya, utamanya pada usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) produksi rumahan. Ditengah-tengah kondisi perekonomian keluarga yang pasang surut membutuhkan dorongan dari berbagai pihak untuk bangkit. Hal ini dirasakan pada kegiatan rutin DWP Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Lamongan hari ini, Kamis (20/03/2025) dimana disela-sela pertemuan rutin, digelar pula Bazar Ramadhan kecil-kecilan untuk memberdayakan produk UMKM Rumah tangga.

Ketua DWP Unit kerja Dinas PMD Kabupaten Lamongan, Ibu Noni Amilda Joko Raharto pada kesempatan tersebut menerangkan bahwa pihaknya berusaha mendorong kaum perempuan, khususnya anggota DWP, untuk terus berkiprah dan berkarya. “Mampu mandiri secara ekonomi dan berperan lebih luas untuk menggerakkan roda perekonomian keluarganya,” tuturnya.

Dalam bazar ramadhan tersebut berbagai produk olahan rumah tangga pun dihadirkan, diantaranya Jamu Sinom, Beras Kencur, Kunyit Asam, Peyek Kacang Ijo, Arum Manis, Setup Pisang Kolang Kaling, Telur Kampung, Pentol Jamur, sayur dan lain-lain.
Posting Lainnya
ANALISIS CAPAIAN PROGRAM TERKAIT PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN AIDS, TUBERKULOSIS DAN MALARIA (ATM)
01 April 2025
LAMONGAN - Dalam rangka percepatan eliminasi AIDS, Tuberkulosis, dan Malaria (ATM) Tahun 2030 serta untuk mendukung pelaksanaan Program Hasil Terbaik Cepat (PHTC) 2 khususnya dalam [......]
PERSIAPAN RAMADHAN BERKAH DINAS PMD KABUPATEN LAMONGAN
01 April 2025
LAMONGAN – Setiap tahun, umat Islam di seluruh dunia menantikan datangnya bulan suci Ramadhan. Keutamaan Bulan Ramadhan sangat besar karena bulan ini dipenuhi dengan rahmat, [......]
RAPAT KOORDINASI OTIMALISASI PELAKSANAAN PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL DI KABUPATEN LAMONGAN
01 April 2025
LAMONGAN – Menindaklanjuti instruksi Bupati Lamongan Nomor 2 tahun 2024 tentang Optimalisasi Pelaksanaan Program Jaminan Kesehatan Nasional di Kabupaten Lamongan maka pada hari ini Rabu [......]
DIRJEN BINA PEMDES GELAR RAKOR BAHAS FASILITASI PENYELENGGARAAN PROGRAM PERLINDUNGAN JAMINAN SOSIAL KETENAGAKERJAAN BAGI KELEMBAGAAN DESA
01 April 2025
LAMONGAN – Dalam rangka rapat koordinasi Pembina Pemerintahan Desa terkait isu-isu strategis tentang penyelenggaraan Pemerintahan Desa, maka Dirjen Bina Pemerintahan Desa Kementerian Dalam Negeri menggelar [......]
MUSYAWARAH ANTAR DESA (MAD) DAN LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN BUMDESMA MADURAN MANDIRI LKD KECAMATAN MADURAN
01 April 2025
LAMONGAN – Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Lamongan menghadiri kegiatan Musyawarah Antar Desa (MAD) dan Laporan Pertanggungjawaban TA. 2024 Bumdesma "Maduran Mandiri” LKD Kecamatan [......]
SELAMAT MEMPERINGATI HARI IKATAN HAKIM INDONESIA (IKAHI) YANG KE-72 TAHUN
01 April 2025
Pimpinan dan segenap keluarga besar Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Lamongan mengucapkan :Selamat memperingati Hari Ikatan Hakim Indonesia (IKAHI) yang ke-72 tahun (20 Maret [......]
KEGIATAN DWP DINAS PMD LAMONGAN DI BULAN PUASA RAMDAHAN 1446 HIJRIAH
01 April 2025
Kegiatan Dharma Wanita Persatuan Dinas Pemberdayaan masyarakat dan Desa Kabupaten Lamongan pada Bulan suci Ramadhan 1446 H.Siraman Rohani oleh Ibu Nyai Dr. Hj. Nurrotun Mumtahanah, [......]
LAKSANAKAN BAKTI SOSIAL, DHARMA WANITA PERSATUAN DINAS PMD KABUPATEN LAMONGAN SALURKAN SANTUNAN KE ANAK YATIM PIATU DAN BANTUAN SEMBAKO KAUM DHUAFA
01 April 2025
LAMONGAN - Dharma Wanita Persatuan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Lamongan mengadakan Bhakti Sosial berupa penyerahan santunan ke anak-anak yatim piatu dan pemberian sembako [......]
WUJUDKAN ASN RELIGIUS, DINAS PMD LAMONGAN GELAR KEGIATAN BERTAJUK SIRAMAN ROHANI BULAN SUCI RAMADHAN
01 April 2025
LAMONGAN – Bulan suci ramadhan merupakan bulan yang penuh berkah bagi setiap umat muslim diseluruh dunia. Setiap umat muslim berbondong-bondong mencari berkahnya ramadhan dalam berbagai [......]
MOMEN PENUH KEHANGATAN DAN KEBERSAMAAN, BUKA BERSAMA ALA DINAS PMD KABUPATEN LAMONGAN
01 April 2025
LAMONGAN - Dalam momen penuh kehangatan dan kebersamaan, Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Lamongan menggelar acara buka puasa bersama sebagai bentuk rasa syukur dan [......]
Pencarian
LAPOR!

DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA KABUPATEN LAMONGAN

  • Jalan Jaksa Agung Suprapto - Lamongan Kode Pos : 62214
  • dinpmd@lamongankab.go.id
  • (0322) 321171
© 2025 Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Lamongan